Matematika Sekolah Dasar Edo mempunyai uang Singapore. uang Edo sebanyak 4 lembar $10.00. edo ingin uang tersebut. kurs rupiah saat itu Rp 10.000.00 tiap $ 1.00. berapa rupiah uang Edo sekarang?​

Edo mempunyai uang Singapore. uang Edo sebanyak 4 lembar $10.00. edo ingin uang tersebut. kurs rupiah saat itu Rp 10.000.00 tiap $ 1.00. berapa rupiah uang Edo sekarang?​

Materi : Perbandingan dan Skala

$ 1,00 = Rp 10.000,00

$ 40,00 = Rp ...

Jenis : Perbandingan Senilai

\_____________________/

= $ 40,00 / $ 1,00 × Rp 10.000

= 40/1 × Rp 10.000

= Rp 400.000

Semoga bisa membantu

[tex] \boxed{ \colorbox{navy}{ \sf{ \color{lightblue}{ Answer\:by\: BLUEBRAXGEOMETRY}}}} [/tex]

Penyelesaian:

4lembar $10

4×$10=$40

kurs tukar 10.000/$

Maka

$40×10.000

=Rp400.000,-

[tex]\boxed{ \colorbox{black}{ \sf{ \color{lightgreen}{ answered\:by\:Duone}}}}[/tex]

[answer.2.content]